Puisi (nasehat) Jujur dan bohong
puisi nasehat jujur dan bohong adalah rangkaian kata kata nasehat yang membahas tentang pentingnya kejujuran dan dampak untuk sebuah kebohongan dalam kehidupan.
Bagaimana kata puitis nasehat dalam bait puisi tentang jujur dan bohong yang dipublikasikan berkas puisi, apakah berisi kata bijak kebohongan dalam hubungan dan kata-kata sindiran untuk penipu dan pendusta.
Untuk lelebih jelasnya cerita puisi yang membahasa tentang jujur dan bohong disimak saja puisinya dibawah ini.
Jujur Dan Bohong Oleh: RM Putera
Jujur mudah diucapkan
Tapi sulit di lakukan
Bohong sukar diungkapkan
Tapi mudah di lakukan
Jujur apa adanya
Bohong menutupi
Jujur itu lurus
Bohong itu bengkok
Jujur bisa di percaya
Bohong sulit dipercaya
Jujur awalny pahit akhirny manis
Bohong awalny manis akhirny pahit
Jujur awal dari kemuliaan dan kejayaan
Bohong awal dari kerusakan dan kehancuran
Demikianlah puisi jujur dan bohong baca juga kata mutiara jujur dalam islam dan kata bijak tentang dusta dalam bentuk puisi nasehat dihalaman lain berkaspuisi.com