Puisi Motivasi Untuk Penulis Muda | Puncak Bintang
Puisi motivasi untuk penulis muda adalah rangkaian kata kata puisi motivasi belajar dan puisi inspirasi dan motivasi dirangkain dengan cerita puisi semangat belajar meraih cita-cita, untuk memotivasi para pencipta puisi untuk selalu bersemangat dalam menulis puisi.
Bagaimana kata kata puisi dalam bait puisi motivasi untuk penulis muda yang diterbitkan berkaspuisi.com apakh bercerita seperti puisi belajar demi masa depan atau puisi tentang perubahan lebih baik.
Untuk lebih jelasnya puisi tentang motivasi bagi para penulis muda yang dipublikasikan blog berkas puisi disimak saja puisi berjudul puncak bintang dibawah ini.
PUNCAK BINTANGOleh: Muhammad Hafizan
Maha karya puisi nusantara
Sang penyair dari masa ke masa
Selalu mengedepankan bahasa diksi dalam ilmiah
Noktabene aksara selalu belajar dan terasah
Larik-larik baitnya selalu berbeda
Dari yang klasik hingga ke modern
Bersifat universal dalam berirama
Nada bunyi rima berpeluk indah
Maha karya seorang pujangga
Beradu dengan penuh warna
Argumentasikan kosakata
Berimajinasi tinggi lewat ilusi rasa cinta
Maha karya sastra
Harus diolah dalam jiwa dan raga
Dan selalu mengapresiasikannya
Jadikan ini sebagai ladang pahala
Jikalau ingin karyamu hidup
Maka berhati-hatilah dalam melangkah
Sebab peroblema dalam lingkungan masyarakat
Sangatlah penting untuk mencari jati diri
Jikalau ingin karyamu melesat
Hormatilah setiap puisi seseorang
Jangan sekali-kali engkau mencemoohkannya
Tersebab engkau tak pernah berpikir panjang
Nabastala kasih menawarkan sejuta rahmat
Bagaskara cinta pun menerangi semangatmu
Dalam meja dunia yang akan kau duduki
Tahta singgasananya puncak kerajaan bintang
"Jangan pernah engkau patahkan pena aksaramu wahai sahabat terkasihku"
Lombok. .
Malam Kamis, 22 Juli 2020