Skip to main content

    Puisi Kritik | Benalu Yerussalem

    Berikut ini adalah puisi kritik dengan judul puisi benalu Yerussalem. bagaimana kata kata kritik dalam bait puisi berjudul Yerussalem yang dipublikasikan blog puisi di kesemptan ini.

    Untuk lebih jelasnya tentang puisi kritikan dan kata puisi yerussalem disimak saja berikut ini puisi untuk untuk Yerussalem.


    PUISI: BENALU YERUSSALEMOleh: Faidul Wizari

    Itu tanah warisan yang dipertuan
    sejak Ibrahim menetap tinggal,
    sebelum ke Mekah membangun Ka'bah!

    Itu tanah singgah Rasul-rasul
    hingga Muhammad sebelum ke atap!
    Itu tanah para Nabi
    jadi rebutan para bani!

    Barisan Yahudi bersejata tinggi
    memasang badan menodongkan rudal
    kepada bocah usia sembilan.
    Ini bukan perang,
    ini permainan dor-doran_
    antara Iblis dan anak Adam.

    Arab diam,
    mungkin mereka anggap kucing-kucingan.
    Mereka memang senang mengejek Tuhan_
    Lidah menjulur membaca alQur'an,
    ternyata air liur berubah bisa ular.

    Mereka meracun,
    maka, tunggulah hancur!

    F. Wizari_ 27 April 2017


    Demikianlah tentang puisi benanlu yerussalem, baca juga puisi kritik sosial atau puisi tentang kritikan telah diterbitkan berkaspuisi.com sebelumnya

    Semoga Puisi Kritik | Benalu Yerussalem dapat menghibur dan menginspirasi untuk menulis puisi puisi kritikan sosial.

    Rekomendasi Puisi Untuk Anda:

    Buka Komentar