Skip to main content

    Puisi Srikandi Jelita

    Puisi Srikandi jelita. bagaimana cerita puisi srikandi dalam bait bait puisi tentang srikandi yang dipublikasikan berkas puisi.

    apakah sama halnya dengan puisi arjuna atau puisi tentang wayang.

    Utuk lebih jelasnya cerita puisi srikandi, disimak saja berikut ini deretan bait bait puisi srikandi jelita.


    Puisi Srikandi JelitaOleh: NN

    Binar Matamu
    laksana Padanan biru ijo
    kuning Danau tiga warna

    Bening suaramu bak bak desau bayu terpacu bagai panah
    Sapa dan hunjam telingaku yang lengah

    Srikandi Jelita
    Engkaukah yang bersendau gurau bersama bidadari desa menumbuk lesung Padi
    Dengan berselempang kain borotan rajut.
    Tutupi bening putih gundukan molek nan serasi

    Bidadari Anggun Jelita
    Berdentum rentak gendang iringi gemulai lenganmu mulai menari
    Menyibak selendang merah merekah menjuntai menari lantai panggung

    Pinggul padat merayap
    sontak hentak mengalun serunai ...
    Menakjubkan begitu syahdu
    Engkau Jelita..
    Berselempang panah rinduku...
    Menghunjam Sadar termanguku

    Srikandi Ayu Jelita
    Panahlah Kagum termanguku
    Tuk sadarkan ku bening putih lengan gemulaimu

    Srikandi Ayu jelita
    Engkaukah berkerumun
    Diantara bidadari Desa
    Bermandi Bebasah tertawa ceria diantara bilasan Air Sungai baluri
    Gundukan Molek terbalut
    Rajutan Kain Borotan Sorda

    Kutanya hatiku...
    Memanglah Dia Srikandi
    Bidadari Ayu jelita

    *************************
    ditulis Anak Simp.Limun
    Untuk Srikandi ditengah kali Sei Johor Kp. Baru
    Medan


    Demikianlah Puisi Srikandi jelita baca juga puisi budaya atau puisi sejarah yang telah dipublikasikan berkaspuisi.com sebelumnya.

    Semoga Puisi Srikandi jelita dapat menghibur dan menginspirasi untuk menulis puisi cerita hidup dan kehidupan yang memotivasi.

    Rekomendasi Puisi Untuk Anda:

    Buka Komentar